cara membuat hologram yang simpel
bahan-bahan yang diperlukan:
alat dan bahan |
- Belah ketupat adalah suatu jajaran genjang. Bangun ini mempunyai empat sisi yang sejajar satu sama lain, dan dua garis diagonal yang berpotongan tegak lurus satu sama lain.
- Kerangka ini akan Anda gunakan sebagai layar proyektor untuk memantulkan gambar 2D menjadi hologram. Bentuk akhir proyektor akan menyerupai piramida berujung tumpul.
2.Gunakan pulpen dan penggaris untuk membuat garis di atas kertas grafik.Sejajarkan penggaris dengan garis pada kertas grafik. Ukuran bangun yang Anda buat adalah 1 cm di bagian atas, 3,5 cm di sisi-sisinya, dan 6 cm di bagian dasarnya. Kemudian gambarkan garis. Hubungkan semua garis untuk menyempurnakan bentuk bangun tersebut.
- Bentuk akhir bangun akan mirip seperti trapesium sama kaki.[2] Dengan kata lain, kerangka ini akan mirip dengan piramida berujung tumpul.[3]
- lalu guntinglah kertas grafik tersebut.
3.Siapkan kotak CD dengan menyingkirkan bahan yang tidak diperlukan. Potong sisi kotak CD dengan pisau perkakas. Anda hanya membutuhkan plastik bagian depan kotak CD saja, karena akan menjadi bahan layar proyektor Anda. Jika kotak CD Anda kotor, bersihkan terlebih dahulu dengan pembersih kaca. Semakin jernih dan bersih lapisan plastik yang Anda gunakan, semakin jelas gambar hologram yang dihasilkan.
- Anda masih bisa menggunakan kotak CD yang sedikit tergores. Hal itu tidak akan berpengaruh banyak. Namun, jika Anda punya kotak CD dengan goresan yang sangat kecil atau bahkan tanpa goresan sama sekali, pilihan ini tentu lebih baik.
- lalu potong kotak CD sesuai ukuran kertas grafik yang sudah dipotong.lakukan lagi hingga ada 4
4. Mengabungkan 4 piramid mika. Setelah kita memiliki 4 buah piramid plastik mika dengan ujungnya yang terpotong. Kini saatnya kita gabungkan ke-4 piramid mika tadi menjadi satu kesatuan dengan menggunakan solasi. Gabungkan ke-4 piramida membentuk piramid 3D dengan bagian atas yang bolong. Seperti gambar di bawah ini.
5. Selanjutnya, ambil smartphone, buka youtube dan carilah sebuah video hologram. Caranya : pada kolom pencarian di Youtube ketikkan "hologram video" , maka akan muncul beberapa video hologram. Pilih salah satu yang diinginkan.
referensi:
https://id.wikihow.com/Membuat-Sebuah-Hologram
Komentar
Posting Komentar